Outbound Family Gathering Adalah kegiatan yang dilakukan perusahaan dalam rangka mempererat hubungan karyawan dan menumbuhkan keakraban antara karyawan dan seluruh anggota keluarga baik istri, suami, dan anak-anak dari seluruh karyawan. Gathering perusahaan biasanya diisi dengan acara Fun Outbound dan acara lain yang menghibur seperti live music, organ tunggal, tour trip dll. Permainan Outbound bersifat low impact games yang dikemas dengan menarik dan menyenangkan.
Lokasi outbound dan wisata seperti pantai ( Outbound Ancol, Outbound Anyer, Outbound pulau seribu) atau pegunungan ( Outbound Puncak, Outbound Bogor, Outbound Sukabumi) adalah tempat yang sangat tepat dan kami rekomendasikan. Namun, jika ingin lokasi yang dekat dan mudah terjangkau maka beberapa lokasi di sekitar Jakarta dapat pula menjadi alternative.
Tujuan dari Outbound family Gathering :
1. Mengenal lebih dekat keluarga besar perusahan.
2. Menumbuhkan kebersamaan dan keakraban dalam tim.
3. Meningkatkat kualitas hubungan interpersonal dengan lebih mengenal
dan memahami satu dengan yang lain.
4. Memberikan alternatif kegiatan yang menghibur untuk menghilangkan
stres dan penat karena beban kerja.
5. Merefresh kembali semangat, pikiran, dan emosi agar lebih rileks dan
senang.
6. Menumbuhkan semangat kerjasama untuk mencapai tujuan.
7. Meningkatkan kekompakan dan kesolidan dalam tim kerja.
Konsep Kegiatan Outbound Family Gathering :
* Outdoor Program
* Indoor/On Stage Program
* Fun Games
* Team Dynamic Challenge
* Entertainment
PERMAINAN OUTBOUND / GAME OUTBOUND / OUTBOUND GAMES :
* Permainan Outbound / Outbound Game Balancing Board
* Permainan Outbound / Outbound Game Roullette Run
* Permainan Outbound / Outbound Game Fill the Bottle
* Tersedia banyak alternatif permainan dan game Outbound yang menarik
lainnya
PAKET OUTBOUND yang tersedia :
* Paket Outbound Satu (1) hari / Outbound 1 Day
* Paket Outbound Dua (2) Hari Satu (1) Malam / Outbound 2 days 1 night
* Paket Outbound Tiga (3) Hari Dua (2) Malam / Outbound 3 days 2 nights
* Sesuai dengan permintaan dan kesepakatan
LOKASI OUTBOUND :
* Loaksi Outbound Desa Gumati, Sentul
* Lokasi Outbound Villa Ratu, Bogor
* Loaksi Outbound Javana Spa, Sukabumi
* Sesuai dengan permintaan dan kesepakatan
DIT organizer akan mendesain PROGRAM OUTBOUND FAMILY GATHERING dengan kemasan yang menarik, spesial, dan menantang yang menitik beratkan pada nilai manfaat dan petualangan. Seluruh program kegiatan outbound dapat disesuaikan dengan budget dan kebutuhan anda.
Mengenai Saya
- riung.adventure
- Provider kegiatan outdoor dan indoor, biasa menangani perusahaan, instansi pemerintah dan swasta, dengan outbound, training, paintball dan rafting
contact person
Video of the day
Popular Posts
-
Resort lembur pancawati, salah satu resort tertua di bogor, bims adventure dengan paket outbound memberikan rekomendasi untuk kegiatan tr...
-
OUTBOUND SUMBAWA PANTAI AI LOANG Pantai Ai Loang atau bisa juga disebut dengan Pantai Tanjung Lamona adalah salah satu pantai yang menawan ...
-
OUTBOUND PUNCAK HOTEL SERUNI Hotel Seruni merupakan salah satu hotel terbesar yang berada dikawasan puncak, Bogor. Memadukan antara arsitek...
-
Villa Dewi terletak di daerah pancawati – caringin kabupaten bogor, sekitar 20 menit dari exit tol ciawi, fasilitas lengkap dengan stan...
-
OUTBOUND SUKABUMI JAVANA SPA Javana Spa, Perkemahan Cangkuang, Kawah Ratu, Curug/Air Terjun (Cidahu) Lokasi wana wisata Cangkuang berada di ...
-
Dengan pemandangan bukit di daerah sentul, berada di kesejukan udaran kota bogor yang berjarak hanya 30 menit dari jakarta, menjadikan Bum...
-
Talaga Cikeas dengan luas ± 4,6 Ha terletak di Desa Cikeas, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor, adalah Resort Rekreasi, Relaksasi dan ...
-
Outbound Sukabumi Pantai Sawarna Pantai Sawarna Terletak Di Desa Sawarna, Kecamatan Bayah, Lebak Banten. Bagi Mereka Yang Menyukai Olah Raga...
-
Rafting-Arung Jeram-Bogor-Sukabumi Rafting (Arung Jeram) merupakan aktifitas petualangan outdoor beresiko tinggi namun menantang dan menyena...
-
Pada dasarnya, outbound dimaknai sebagai pembebasan atas potensi dasar, pola pikir, dan budaya keterbatasan. Dengan demikian, seseorang dapa...
Diberdayakan oleh Blogger.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar